Karangmojo.
Diterima kerja pasti menjadi harapan setiap lulus sekolah, apalagi buat para
lulusan Sekolah Menengah Kejuruan (SMK). Diterima kerja di salah satu PT terbesar
di Indonesia mungkin hanya sebagian kecil yang mengalaminya. Salah satu yang berhasil
adalah Reza , Alumni SMK Muhammadiyah Karangmojo.
Reza yang
mempunyai nama lengkap Reza Nur Rahman lahir di Gunungkidul pada tanggal 11 Mei
tahun 2000. Merupakan anak dari pasangan Bapak Ngadiran dan Ibu Rasinem, Reza di SMK Muhammadiyah Karangmojo mengambil program keahlian TKR
(Teknik Kendaraan Ringan) lulus pada tahun ajaran 2018.
Hari ini
(19/09) akan berangkat ke Tanggerang untuk bekerja di PT Hino Motor Tanggerang.
Disana Reza diterima sebagai mekanik sesuai dengan jurusan yang dia pelajari di
sekolah. ini membuktikan bahwa lulusan sekolah kejuruan bisa bersaing di lapangan kerja.
Dengan diterimanya bekerja disana bisa membuat motivasi para teman-teman dan para adik-adik kelasnya kelak dan membuat bangga orang tua serta sekolah.
Dengan diterimanya bekerja disana bisa membuat motivasi para teman-teman dan para adik-adik kelasnya kelak dan membuat bangga orang tua serta sekolah.
No comments:
Post a Comment